Pada tanggal 16 Januari 2014, Primagama yang ada di Jawa Timur dan Madura mengadakan Primagama Mencari Juara 2014. Acara ini diselenggarakan sebagai peringatan Ulang Tahun Primagama ke - 32 yang jatuh pada 10 Maret nanti. PMJ 2014 merupakan suatu kompetisi bertajuk olimpiade yang menantang siswa mulai dari jenjang SD/MI sampai SMA/MA/SMK dalam bidang Matematika dan Fisika/Sains.
Pada tangal tersebut Primagama Blitar Supriyadi turut memeriahkan acara PMJ 2014 dengan melaksanakan babak penyisihan di Kantor Primagama Blitar. Dari total peserta per bidang dan per jenjang, diambil 20% yang berhak mengikuti Babak Final (Lokal) yang diadakan pada tanggal 26 Februari 2014.
Pada babak final lokal, finalis dari seluruh primagama area blitar ditanding ulang untuk memdapatkan juara 1 sampai 3. Dan untuk juara 1 dan 2 berhak mengikuti Grand Final yang diselenggarakan di Universitas Negeri Malang pada tanggal 9 Maret 2014 nanti.
Berikut ini adalah pemenang di Final Lokal area Blitar :
Kategori Sains SD/MI
Juara I : Hero Hafizuddin Rahman (SDN Sananwetan 3)
Juara II : Dias Nailah Anam (SDN 1 Srengat)
Juara III : Sang Aji Prawismo (SDI Aisyiyah Jatinom)
Kategori Matematika SD/MI
Juara I : Andrea Avisa Nurhodayatul Mustofa (MI Perwanida)
Juara II : Riyan Dipawan (MI Perwanida)
Juara III : M. Syaiful Huda (SDN Mandesan 1)
Kategori Fisika SMP/MTs
Juara I : Mefta Yushella Trenady (SMPN 7 Blitar)
Juara II : Nurista Hayuningtyas Caesareay (MTs Negeri Blitar)
Juara III : Dian Wahyu Pratama (SMPN 2 Blitar)
Kategori Matematika SMP/MTs
Juara I : Ning Zuana Sari (MTs Darussalam)
Juara II : M. Rizky Ashari (MTs Negeri Blitar)
Juara III : Mum'tazatul Hanifah (SMPN 1 Blitar)
Kategori Fisika SMA/MA/SMK
Juara I : Rizki Nanda S (MAN Kunir)
Juara II : Firda Novi A (MAN Kunir)
Kategori Matematika SMA/MA/SMK
Juara I : Fuad Nurul M (MAN Kunir)
Juara II : Anis Marya Ulfa (MAN Kunir)
Selamat kepada para pemenang ya... Dan untuk Juara I dan II persiapkan diri lebih baik lagi agar dari Blitar ada yang menjadi JUARA di Grand Final nanti. :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar